Bali Island Cup 2015
Dejan Antonic Lebih Aktif Beri Pengarahan
Hingga menit ke-40, pelatih Kepala dari Pelita Bandung Raya (PBR) terlihat lebih aktif daripada jajaran Pelatih atau Manager Arema Cronous.
Penulis: Gunawan | Editor: Uploader bali
Tribun Bali
Pelatih Pelita Bandung Raya (PBR), Dejan Antonic, di sisi lapangan memberikan instruksi sepanjang babak 1, di Stadion Kapten Dipta Gianyar, Bali, Kamis (12/3/2015).
TRIBUN-BALI.COM, GIANYAR - Hingga menit ke-40, pelatih Kepala dari Pelita Bandung Raya (PBR) terlihat lebih aktif daripada jajaran Pelatih atau Manager Arema Cronous.
Mengenakan kaos ungu dan jeans biru, pelatih kepala Pelita Bandung Raya (PBR), Dejan Antonic, terlihat berdiri di sisi lapangan.
Beberapa kali ia meneriakkan instruksi kepada para pemain PBR sembari memberikan instruksi lewat simbol-simbol kedua tangannya.
Sementara sisi lapangan, di bench Arema Cronous baru terlihat di menit ke-40, pelatih Suharno baru berdiri. (*) (BACA JUGA: Bali Island Cup 2015 dan Bali UnitedPusam)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/bali/foto/bank/originals/pantau.jpg)