Gunung Agung Terkini

Mendesak, 80 Jembatan di Karangasem Perlu di Cek Sebelum Diterjang Lahar Hujan Gunung Agung

Jika volume lahar yang mengalir cukup banyak, itu berpengaruh pada pondasi jembatan.

Penulis: Saiful Rohim | Editor: Eviera Paramita Sandi
Tribun Bali/Putu Candra
eskavator dari Dinas PUPR Bali lakukan pengerukan di Sungai Yeh Sah, Minggu (3/12). 

"Pancang jembatan sudah ditumpuki batu biar tambah kuat. Alirannya di bagi dua biar pancang jembatan tak dihantam lahar hujan. Ini sudah cukup kuat jika lahar dingin menerjang jembatan," terang Sedana Merta.

Untuk jembatan-jembatan yang lain, kata dia, masih dianggap aman dan pondasi jembatan masih kuat.

Pemerintah saat ini fokus pada jembatan yang rawan ambruk jika terkena lahar dingin.

Mengenai berapa jumlah jembatan yang terancam ambruk diterjang lahar hujan jika erupsi, Sedana Merta belum bisa pastikan dengan alasan belum mendapat laporan. (*)

Sumber: Tribun Bali
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved