Berapa Lama Waktu Paling Ideal Pacaran Sebelum Menuju ke Pelaminan? Ini Kata Ahli
Profesor Ted L.Huston meneliti 168 pasangan pengantin baru selama 14 tahun dan memetakan kebahagiaan hubungan masing-masing pasangan.
Editor:
Ida Ayu Suryantini Putri
"Saya pikir tidak ada waktu yang tepat, karena setiap orang dan situasinya sedikit berbeda. Dan tingkat kematangan bervariasi," katanya.
Menurut Madeleine A. Fugère, Ph.D., penulis The Social Psychology of Attraction and Romantic Relationships , aturan "dua tahun" cukup masuk akal, tetapi "pasangan yang berbeda memiliki keadaan yang sangat berbeda."
Fokus pada kesiapan diri untuk menikah lebih penting daripada menghitung lamanya waktu pacaran sebelum menikah. (*)
Artikel ini telah tayang di Grid ID dengan judul "Luna Maya 5 Tahun Pacaran Malah Ditinggal Nikah, Ahli Ungkap Waktu Ideal Pacaran Sebelum ke Pelaminan"
Halaman 2 dari 2