Liga 1 2020
Pelatih Persib Robert Rene Alberts Janji Tak Akan Balik ke Arema karena Masalah Ini
Pelatih yang pernah membawa Arema juara ini memiliki kenangan buruk bersama klub Singo Edan.
Pelatih Persib Robert Rene Alberts Janji Tak Akan Balik ke Arema karena Masalah Ini
TRIBUN-BALI.COM, BANDUNG - Pelatih Persib Bandung Robert Rene Alberts memastikan tidak akan kembali melatih Arema FC di masa depan.
Pasalnya, pelatih yang pernah membawa Arema juara ini memiliki kenangan buruk bersama klub berjuluk Singo Edan.
Pelatih asal Belanda ini menangani Arema saat masih bernama Arema Indonesia.
Saat itulah Robert pernah gajinya tertunggak.
Alasan itu yang membuat Robert tidak mau kembali ke Arema.
• Persib Dukung Pelaksanaan PSBB, Ini Langkah-langkah yang Dilakukan Manajemen
• Eks Striker Persib Belum Bayar Gaji ART-nya, Bhayangkara FC Ogah Disangkut-pautkan
Arema Indonesia menjadi tim pertama Robert Rene Alberts ketika memutuskan melanjutkan karier di Indonesia.
Nama Robert Rene Alberts langsung populer karena berhasil meraih gelar juara Liga Super Indonesia (LSI), dan juga runner up Copa Indonesia pada musim pertamanya bersama Arema.
Roberts Alberts menyebut perjuangannya saat itu sangat berat.
Selain pusing memikirkan strategi, Robert juga bingung memikirkan manajemen tim.
Arema FC Pastikan Liga 1 2020 Tidak Digelar Februari Ini, Gelandang Bali United: Hentikan Saja! |
![]() |
---|
Akun Persipura Soroti Izin Pernikahan Putri Rizieq Shihab Ramai, Ini Klarifikasi Ketum Persipura |
![]() |
---|
Lanjutan Liga 1 Februari 2021 Terancam PHP Lagi, PSSI Sebut Tergantung Polri |
![]() |
---|
Menpora Zainudin Amali Apresiasi Keputusan Ketum PSSI Tunda Kompetisi Liga 1 dan Liga 2 2020 |
![]() |
---|
Kapten Persib Supardi Nasir Serukan Target Juara pada Kompetisi Liga 1 2020 |
![]() |
---|