Resmi Hadir di Indonesia, Ini Harga dan Spesifikasi Kamera Mirrorless Canon EOS R5 dan R6

Kedua kamera ini dirancang khusus untuk fotografer dan videografer dengan performa dan gambar berkualitas tinggi, dengan fitur-fitur kelas atas.

Editor: Wema Satya Dinata
istimewa/Canon
Kamera mirrorless full-frame Canon EOS R5, tampak depan 

Bodi Canon EOS R6 memiliki weather sealing yang diklaim Canon sebanding dengan seri kamera (DSLR) EOS 6D. EVF OLED kamera ini beresolusi sedikit lebih rendah dari EOS R5, di angka 3,69 MP, begitu juga layar LCD (fully articulating) yang beresolusi 1,62 MP.

 Canon menyematkan dua slot memori card di EOS R6, tapi keduanya berjenis UHS-II SD card. Ada juga konektor mic-in, headphone-out, dan micro HDMI, selain koneksi nirkabel via Wi-Fi dan Bluetooth.(*)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Resmi Masuk Indonesia, Ini Harga Kamera Mirrorless Canon EOS R6 dan R6",

 

Sumber: Kompas.com
Halaman 3 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved