4 Fitur Baru WhatsApp, Bisa Video Call 50 Orang, Sudah Coba?
Kabar terbaru bagi pengguna WhatsApp! WhatsApp terus berinovasi dengan meluncurkan sejumlah fitur baru
TRIBUN-BALI.COM - Kabar terbaru bagi pengguna WhatsApp!
Para pengguna WhatsApp kini bisa menikmati empat fitur baru.
Apa saja empat fitur baru WhatsApp itu?
Selengkapnya baca di sini 4 fitur baru WhatsApp yang wajib dicoba.
Aplikasi WhatsApp saat ini tengah populer dan banyak digunakan sebagai aplikasi berbagi pesan yang menawarkan sejumlah kemampuan seperti chatting, video call, serta berbagi gambar ataupun pesan suara.
WhatsApp terus berinovasi dengan sejumlah fitur baru.
Fitur-fitur tersebut semakin menyenangkan penggunanya dalam menggunakan aplikasi tersebut.
Berikut ini sejumlah fitur baru WhatsApp yang resmi diluncurkan.
1. Mute selamanya
WhatsApp baru saja meluncurkan fitur Mute Selamanya.
Berita Populer
Pidato Perdana Moeldoko Usai Ditetapkan sebagai Ketua Umum Partai Demokrat Versi KLB di Sumut |
![]() |
---|
BREAKING NEWS: Moeldoko Terpilih Jadi Ketua Umum Partai Demokrat |
![]() |
---|
Ramalan Zodiak Cinta 6 Maret 2021, Leo dan Pasangan Sama-sama Memiliki Ego Tinggi, Aries Bertengkar |
![]() |
---|
Ramalan Zodiak Keuangan 6 Maret 2021, Libra Belanjalah Sesuai Kebutuhan, Pisces Lunasi Tunggakanmu |
![]() |
---|
Bersiaplah, 3 Zodiak Ini Diprediksi Bernasib Sial 6 Maret 2021, Mereka Disarankan Jangan Menyerah |
![]() |
---|
Editor: Irma Budiarti
Sumber: Kompas.com