Berita Jembrana
Nasabah Tak Bisa Tarik Aset dan Uang Senilai Rp 1,2 Miliar, Ketua LPD Budeng Jembrana Dinonaktifkan
Nasabah Lembaga Perkreditan Rakyat (LPD) Desa Budeng, Jembrana, Bali, tidak bisa menarik aset dan uangnya
Tribun Bali/I Made Ardhiangga
Kantor LPD Desa Budeng tampak dari luar, Senin 25 Januari 2021. Nasabah Lembaga Perkreditan Rakyat (LPD) Desa Budeng, Jembrana, Bali, tidak bisa menarik aset dan uangnya.
Sebab LPD mampu untuk menjadi alat kemajuan desa.
Sehingga, pentingnya manajemen harus dibenahi ke depannya dan akan ditata.
Sebelumnya tata kelola tidak seimbang.
Demikian juga terkait kondisi kantor LPD yang kerap banjir karena ada di sebelah aliran sungai.
Baca juga: Mantan Ketua LPD Kalianget Buleleng Ditetapkan sebagai Tersangka Kasus Dugaan Korupsi
Dan karena kurang representatif, maka pihaknya akan mencari tempat yang lebih baik.
“Semoga nanti kita mendapatkan ketua LPD yang siap ngayah dan punya kualifikasi.
Sehingga pengelolaan LPD bisa lebih profesional,” bebernya.
(*)
Tags
LPD Budeng
Ketua LPD Budeng
Berita Jembrana
Berita Bali
Berita Tribun Bali
Tribun Bali
Nasabah Tak Bisa Tarik Aset dan Uang
Ketua LPD Budeng Jembrana Dinonaktifkan
Berita Terkait :#Berita Jembrana
Bupati Tamba Lantik I Nengah Ledang Sebagai Sekda Jembrana |
![]() |
---|
Rumah Semi Permanen Sudiarta di Bunut Bolong Jembrana Bali Ludes Dilalap Si Jago Merah |
![]() |
---|
Update Covid-19 di Jembrana Bali 5 April 2021, Satu Pasien Covid-19 di Jembrana Meninggal Dunia |
![]() |
---|
Penemuan Kerangka Tulang Tengkorak di Desa Pengambengan Jembrana |
![]() |
---|
Peningkatan Kunjungan Wisatawan ke Bali Hanya Terjadi 1 April, Penebalan Personel Masih Dilakukan |
![]() |
---|