Berita Jembrana
Hilang di Perairan Perancak, Wayan Uiliantara Ditemukan Tim SAR Dalam Keadaan Meninggal
Setelah sempat dikabarkan hilang saat melaut di Perairan Pantai Perancak, I Wayan Uiliantara (42) akhirnya ditemukan dalam keadaan meninggal dunia.
TRIBUN BALI.COM, JEMBRANA - Setelah sempat dikabarkan hilang saat melaut di Perairan Pantai Perancak, I Wayan Uiliantara (42) akhirnya ditemukan dalam keadaan meninggal dunia.
Lokasi penemuan jenazah berada pada koordinat 8°24.198’ S - 114°35.38,57'E.
"Penemuan korban di perairan perancak pada pukul 23.21 Wita dengan jarak 2,97 NM pada arah barat laut dari perkiraan LKM dengan heading 301.51˚," ungkap Kepala Kantor Pencarian dan Pertolongan Denpasar (Basarnas Bali), Gede Darmada, Senin 22 Maret 2022 dalam keterangannya.
Selanjutnya jenazah korban dibawa menuju rumah duka dengan menggunakan ambulans BPBD Kabupaten Jembrana.
Baca juga: Enam HPR Dieliminasi Selektif Usai Terjadi Gigitan Anjing Rabies di Jembrana Bali
Baca juga: Pencarian Korban Nelayan Hilang di Perairan Desa Perancak Jembrana Bali Dihentikan Sementara
Unsur yang terlibat selama operasi SAR diantaranya Basarnas Bali, Pol Air Polres Jembrana, Polsek Negara, FPRB Jembrana, keluarga korban dan masyarakat setempat.
Diberitakan sebelumnya seorang warga asal Banjar Perancak, Desa Perancak, Kabupaten Jembrana belum kembali dari melaut sejak Sabtu petang.
Warga setempat hanya mendapati sampan tanpa awak terapung-apung.
Tim SAR gabungan bersama masyarakat setempat telah melakukan pencarian sejak pagi.
Pencarian Sempat Dihentikan
Seorang nelayan yang sedang dalam perjalanan pulang seusau melaut menangkap ikan layur di sekitar perairan Jembrana, dilaporkan hilang.
Desa Perancak
Tim SAR
Polres Jembrana
Basarnas Bali
BPBD Jembrana
Nelayan Hilang di Perairan Desa Perancak
berita Jembrana terkini
Berita Jembrana hari ini
Tribun Bali
Wagub Cok Ace Kunjungi Percepatan Vaksinasi Covid-19 di Jembrana Bali |
![]() |
---|
Bupati Tamba Lantik I Nengah Ledang Sebagai Sekda Jembrana |
![]() |
---|
Rumah Semi Permanen Sudiarta di Bunut Bolong Jembrana Bali Ludes Dilalap Si Jago Merah |
![]() |
---|
Update Covid-19 di Jembrana Bali 5 April 2021, Satu Pasien Covid-19 di Jembrana Meninggal Dunia |
![]() |
---|
Penemuan Kerangka Tulang Tengkorak di Desa Pengambengan Jembrana |
![]() |
---|