Tekno

Ketik 'Kucing' di Google, Pada Hasil Pencarian Tekan Icon Kaki Kucing, Ini yang Terjadi

Google memasukkan 'easter egg' atau pesan tersembunyi yang lucu dalam hasil pencariannya.

Google
'easter egg' Hari kucing internasional ini memungkinkan anda mengotori layar anda dengan jejak kaki kucing 

Mencari "anjing" juga memberikan pengalaman serupa.

Baca juga: Update Klasemen Liga 1 Pekan Ke-4: Madura United Puncak, Persib Bandung Masih Terlempar 10 Besar

Klik pada ikon cetakan kaki untuk membuat jejak anjing di layar dengan suara gonggongan dan guk-guk.

Tribunners tidak perlu menunggu lama-lama untuk merayakan rasa sayang Anda pada anjing.

Hari Anjing Internasional akan segera tiba pada 26 Agustus.(*)

Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved