Persija Jakarta
Jadwal Kickoff Liga 1 Resmi Diumumkan, Persija Jakarta Langsung Tancap Gas Lakukan Latihan Bersama
Usai jadwal Kickoff Liga 1 diumumkan, Persija langsung tancap gas tingkatkan performa pemain dengan melakukan latihan bersama
Ahmad Riyadh mengatakan, hasil rumusan dari PSSI itu nantinya akan dibahas bersama-sama.
Setelah itu akan ada keputusan terbaru terkait jam kick off pertandingan baik sore ataupun malam di Liga 1 2022/2023.
"Kita akan duduk bersama untuk membahas hasil rumusan ini."
"Dan baru nanti akan jadi keputusan yang menjadi format, mulai klub, kepolisian, pemerintah daerah," ucap Ahmad Riyadh.
Lebih lanjut Ahmad Riyadh mengatakan kick off pertandingan malam hari masih ada.
Namun, itu harus sesuai izin rekomendasi dari pihak kepolisian setempat.
Pertandingan kick off malam bisa digelar jika kedua tim bertemu dan tidak dalam tempo tinggi.
"Untuk kick off malam tetap ada tapi rekomendasi dari kepolisian setempat."
"Tidak mungkin pertandingan berjalan tanpa rekomendasi dari pihak keamanan," tutup Ahmad Riyadh. (*)
Sebagian artikel ini telah tayang di TribunWow.com dengan judul Persija Jakarta Bakal Kembali Gelar Latihan Tim seusai Jeda Liga 1 2022, Jakmania Taruh Kecurigaan
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/bali/foto/bank/originals/striker-michael-krmencik-melakukan-selebrasi-usai-mencetak-gol-bagi-persija-jakarta.jpg)