Ini 14 Drakor Terbaik Sepanjang Masa, Rekomendasi Tontonan di Akhir Pekan, Apa Saja Itu?

Di bawah ini ada deretan drama Korea terbaik sepanjang masa yang bisa menjadi pilihan tontonan menarik.

Istimewa
Drakor Because This is My First Life via kontan.co.id 

Drakor It's Okay That's Love akan mengajarkan tentang perjuangan sembuh dari kesehatan mental.

Drama Korea terbaik sepanjang masa ini memiliki banyak OST keren.

Mr Sunshine (2019)

Mr. Sunshine (ohmynews) via Tribunjogja.com
Mr. Sunshine (ohmynews) via Tribunjogja.com (Istimewa)

Drama Korea terbaik sepanjang masa selanjutnya adalah Mr. Sunshine. Jajaran penulis, sutradara, para pemeran hingga alur ceritanya membuat Mr. Sunshine sebagai drama Korea terbaik sepanjang masa.

Bukan hal yang mengejutkan ketika drakor ini masuk menjadi salah satu drama Korea rating tertinggi sepanjang masa di cable TV.

Saksikan kerennya akting Lee Byung Hun, Kim Tae Ri hingga Yoo Yeon Seok di drakor Mr. Sunshine ini.

Sky Castle (2018-2019)

Drama Korea Sky Castle.
Drama Korea Sky Castle. (Kompas.com)

Sky Castle mengundang decak kagum dengan perolehan ratingnya.

Drakor ini memulai episode awal dengan rating 1,7 persen dan tamat dengan rating tertinggi 23,7 persen.

Ini tidak lepas dari kerenya alur cerita dan akting para pemeran yang membuat penonton semakin penasaran mengikuti setiap episode barunya.

Drakor Sky Castle kini di peringkat kedua untuk drama Korea rating tertinggi sepanjang masa di cable TV.

My Love From The Star (2013-2014)

Drakor My Love from the Star (sbs) via Tribunjogja.com
Drakor My Love from the Star (sbs) via Tribunjogja.com (Istimewa)

Drama Korea terbaik yang satu ini dibintangi oleh Kim Soo Hyun dan Jun Ji Hyun.

My Love From The Star adalah drama Korea komedi romantis yang tidak akan pernah bosan ditonton ulang.

Drakor My Love From The Star bercerita tentang kisah cinta seorang alien dan selebriti populer.

Sumber: Kontan
Halaman 3/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved