Bali United

Chant Bahagia Berkumandang, Bali United Comeback Setelah Tertinggal 0-1

Bali United berhasil comeback setelah sempat tertinggal 1-0 pada babak pertama laga pekan ke-28 Liga 1 Indonesia 2021-2022

Penulis: Marianus Seran | Editor: Putu Dewi Adi Damayanthi
Istimewa/@liga1match
UPDATE Posisi BALI UNITED di Klasemen Liga 1 Setelah mengalahkan Persela Lamongan - Chant Bahagia Berkumandang, Bali United Comeback Setelah Tertinggal 0-1 

"Pemain Persela berkualitas bisa cetak gol diawal babak pertama setelah melewati pemain belakang kami. Tapi kami tetap semangat untuk bisa kembali mencetak dua gol dan memenangkan pertandingan," kata Teco.

Baca juga: Bek Bali United Youth Kadek Arel ke Korea Selatan

Menurut Teco tiga poin ini sangat bagus bagi Bali United untuk tetap berada di posisi pertama Liga 1 Indonesia.

Sementara itu, pelatih Persela Lamongan, Ragil Sudirman mengatakan, tim bermain bagus babak pertama dan kedua, namun terjadi kesalahan saat corner kick dan free kick pelanggaran.

"Jika anak-anak tetap disiplin, mungkin kami tidak kebobolan," tegasnya.

Dengan kekalahan ini, Persela makin terpuruk di zona degradasi dengan poin 20 tersisa enam laga lagi. (*).

Kumpulan Artikel Bali United

Sumber: Tribun Bali
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved