Ikatan Cinta
Sinopsis Ikatan Cinta 1 Mei 2022, Ammar Mulai Menyukai Andin
Saksikan terus Ikatan Cinta yang akan tayang setiap hari spesial ramadhan di RCTI pukul 19.45 WIB.
TRIBUN-BALI.COM, DENPASAR – Tribunners, apa Anda suka dengan Ikatan Cinta?
Mungkin banyak orang yang suka dengan sinetron tersebut.
Ikatan Cinta memiliki alur cerita yang menarik.
Tak heran jika Ikatan Cinta menjadi perhatian banyak orang.
Baca juga: Sinopsis Ikatan Cinta 30 April 2022, Andin Berharap Suaminya Segera Ditemukan
Jika Anda ingin menontonnya, Anda dapat melihatnya di RCTI, pukul 19.45 WIB.
Penasaran dengan sinopsis Ikatan Cinta malam ini?
Berdasarkan sinopsis, Ikatan Cinta malam ini memasuki episode baru.
Merujuk sinopsis, Ikatan Cinta malam ini kembali menampilkan sejumlah scene dengan konflik terbaru yang melibatkan antar pemainnya.
Berikut sinopsis Ikatan Cinta selanjutnya
Nino yang selalu saja membuat Andin kesal lantaran terus mendatangi Reyna untuk bertemu.
Sementara itu, keluarga Nino terancam oleh Ricky yang berusaha merebut Keysa darinya.
Hal itu tentu saja membuat Elsa bingung karena menurutnya ia sudah berusaha baik dengan Nino.
Namun Nino hingga kini menginginkan Reyna untuk bisa bersamanya, sehingga hal tersebut membuat Elsa tidak terima atas perlakuan Nino pada Andin yang bersikeras merebut hak asuh Reyna darinya.
Disisi lain, Andin masih berduka atas suaminya pun masih belum ada kabar, hal tersebut membuatnya dan mama Sara selalu menekan Nino agar selalu tak menganggu rumah tangga Andin.
Bahkan papa Surya melarang Nino untuk datang ke rumah Andin lagi menemui Reyna.
