Liga 1
Usai Persija dan Persib Tersandung di Pekan 29, Inilah Skenario PSM Juarai Liga 1
Usai Persija Jakarta dan Persib Bandung kandas di pertandingan Liga 1 pekan ke-29, PSM Makassar makin nyaman berada di puncak klasemen.
Marc Klok berharap Persib Bandung dapat meraih hasil terbaik atas Persebaya Surabaya.
"Masih ada tujuh laga, kami harus berjuang sampai akhir," tutur pemain timnas Indonesia itu.
"Setelah itu baru bisa bicara posisi kami dan mereka," ujar Marc Klok.
Di sisi lain, Marc Klok tidak menampik bahwa PSM Makassar merupakan tim yang konsisten hingga saat ini.
Jika PSM Makassar sukses keluar sebagai jawara, dia menilai sangat pantas.
Baca juga: Kans Juara Liga 1 Persib Kian Menipis, Klok Sampai Keheranan Sulit Cetak Gol di Laga Lawan Persik
"Kalau mereka juara, kami bilang bagus sekali," ucap pemain kelahiran Belanda tersebut.
"Saya pikir mereka bagus sekali musim ini."
"Mereka ada di klasemen nomor satu karena mempertahankan bersama. Mereka selalu menang," tutupnya.
PSM Makassar sendiri dalam delapan pertandingan terakhir selalu meraih kemenangan.
Artikel ini telah tayang di BolaSport.com dengan judul Skenario PSM Makassar Juara Liga 1 Usai Persib Persija Kalah. (*)
| Bukan Jadi Juara Liga 1, Johnny Jansen Janjikan Suporter Bali United Bakal Tingkatan Sisi Ini |
|
|---|
| AKHIRNYA! Kebangkitan Bali United di Liga 1, Serdadu Tridatu Menang Tipis 1-3 vs Semen Padang |
|
|---|
| FIFA Belum Izinkan Suporter Hadir Laga Away BRI Super League 2025/2026 |
|
|---|
| Taktik Johnny Jansen vs Teco untuk Bali United Jelang Liga 1: Terbukti Mampu Bungkam PSIM 6-0 |
|
|---|
| Update Bursa Transfer Liga 1 2025, Persija Resmi Ikat Kontrak 2 Musim Jordi Amat |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.