Arti Mimpi

9 Arti Mimpi Dikejar Monyet, Naik Jabatan Hingga Masalah Finansial

Simak 9 arti mimpi dikejar monyet berikut ini, yang ternyata bisa saja menjadi pertanda kabar buruk datang lho

Pixabay
Ilustrasi - 9 Arti Mimpi Dikejar Monyet, Naik Jabatan Hingga Masalah Finansial 

TRIBUN-BALI.COM, DENPASAR – Tribunners, apa kamu pernah bermimpi dikejar monyet?

Mungkin banyak orang yang pernah bermimpi dikejar monyet.

Mimpi tersebut mempunyai banyak arti di kehidupan nyata.

Mimpi dikejar monyet dapat menjadi sebuah pertanda baik ataupun pertanda buruk.

Baca juga: 6 Arti Mimpi Tentang Kakek, Mimpi Kakek Menangis, Sebuah Pertanda Buruk! Baca Selengkapnya Di Sini

Arti mimpi dikejar banyak monyet pun harus kamu syukuri karena hal ini menjadi sebuah pertanda baik dalam kehidupanmu.

Mimpi ini menjadi tanda kalau kamu akan segera mendapatkan promosi dan naik jabatan setelah bekerja keras selama setahun ke belakang.

Lantas, apa arti mimpi dikejar monyet lainnya?

Simak 9 arti mimpi dikejar monyet berikut ini, yang ternyata bisa saja menjadi pertanda kabar buruk datang lho!

Ilustrasi - 9 Arti Mimpi Dikejar Monyet, Naik Jabatan Hingga Masalah Finansial
Ilustrasi - 9 Arti Mimpi Dikejar Monyet, Naik Jabatan Hingga Masalah Finansial (Pixabay)

1. Ada Orang Ketiga dalam Hubungan Kamu dan Pasangan

Kamu harus mulai waspada jika pernah mengalami mimpi dikejar monyet dan masuk ke dalam rumah saat sedang terlelap dengan nyenyak.

Ini lantaran mimpi tersebut menjadi tanda bahwa ada orang ketiga dalam hubungan kamu dan pasangan yang bisa mempengaruhi alur percintaan di masa depan.

2. Rumah Tangga sedang Dilanda Masalah

Mimpi monyet kecil juga dapat ditafsirkan sebagai pertanda buruk bagi kamu yang mengalaminya saat sedang tidur.

Bunga tidur tersebut diartikan sebagai tanda bahwa rumah tangga yang sedang kamu bangun itu mengalami masalah dan jauh dari kata harmonis.

3. Bertemu dengan Orang Baik

Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved