Persib Bandung
Bojan Hodak Jadi Pelatih Baru Persib Ganti Luis Milla, Eks Pelatih KL FC Diharap Bawa Perubahan
Persib Bandung resmi mengumumkan pelatih terbaru mereka menggantikan Luis Milla yang hengkang bebereapa waktu lalu.
 
							Editor: 
							I Putu Juniadhy Eka Putra
						
			
	
Instagram/@Persib/@bojanhodakluka
Pelatih baru Persib Bandung, Bojan Hodak. Persib Bandung Tunjuk Eks PSM Makassar Bojan Hodak sebagai Pelatih Anyar 
Tanggal kelahiran : 4 Mei 1971
Tempat kelahiran : Zagreb, Kroasia
Umur : 51
Kewarganegaraan : Kroasia
Avg. syarat sebagai pelatih : 1,81 Tahun
Lisensi Kepelatihan : Lisensi Pro UEFA
Formasi yang disukai : 4-4-2
Bergabung : 1 Januari 2021
Kontrak Berakhir : -
Deretan Penghargaan Klub yang Pernah Ditangani Bojan Hodak
Dilansir TribunWow.com dari Transfermarkt, berikut deretan gelar yang pernah direngkuh oleh Bojan Hodak:
1. Piala Malaysia (Kuala Lumpur City fc 2021)
Rekam Jejak Karier
1. SD Luneng (2011 - 2012)
2. Kelantan FC (2012 - 2013)
Baca Juga 
		
		| BREAKING NEWS! Persib Bandung Umumkan Sosok Pengganti Luis Milla: Wilujeng Sumping, Bojan Hodak | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| Kabar Buruk Persib Bandung di Tengah Misi Bangkit Liga 1: Rian & DDS Absen di Laga Persik vs Persib? | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| Aura Robert Alberts Kembali ke Persib Bandung, Jika Sosok Ini Gantikan Luis Milla di Liga 1 | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| Kabar Persib: Persib Bandung Diserang Badai Cedera Hingga Kabar Mengejutkan Teddy Tjahjono | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|

												      	
												      	
												      	
												      	
				
			
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.