Kunci Jawaban
Kunci Jawaban PKN Kelas 10 Halaman 61 63, Tugas: Perwujudan Upaya Membangun Kerukunan Beragama
Berikut kunci Jawaban dan pembahasan soal mapel PKN kelas 10 SMA halaman 61 63, bagian Tugas.
3. Apabila kalian berada di lingkungan masyarakat yang agamis dengan masyarakat yang beranekaragam, apa yang kalian lakukan untuk mendorong tumbuhnya kerukunan antar umat beragama?
4. Sebagai seorang pelajar, apa saja yang sudah kalian lakukan sebagai wujud partisipasi dalam menjaga pertahanan dan keamanan negara?
Baca juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 10 Halaman 140 141, Kurikulum Merdeka: Tugas 2
Kunci Jawaban PKN Kelas 10 Halaman 63
1. Caranya adalah dengan mensyukuri anugerah yang diberikan Tuhan Yang Maha Esa, dengan memanfaatkan dan mengolah kekayaan alam yang diberikan oleh Tuhan dengan baik.
Selain itu, masyarakat juga sebaiknya menjaga kekayaan alam tersebut agar tidak rusak dan punah, serta menggunakannya secara bijak dan tidak berlebihan.
2. Hal-hal yang sudah dilakukan untuk mendorong kemajuan bangsa dan negara Indonesia:
- Memberikan inovasi atau terobosan yang baru untuk membantuk pekerjaan manusia dan menyelaraskan dengan perkembangan zaman.
- Belajar dengan giat dan rajin, untuk mencerdaskan kehidupan bangsa Indonesia.
- Membagikan ilmu-ilmu yang bermanfaat pada orang lain di sekitar kita.
3. Untuk mendorong tumbuhnya kerukunan antar umat beragama, sebaiknya melakukan hal-hal berikut:
- Menumbuhkan sikap toleransi dengan menghargai umat beragama lain yang sedang beribadah.
- Tidak saling mengganggu orang yang sedang beribadah.
- Jangan memaksakan kehendak kepada orang lain, terutama dalam hal agama dan kepercayaan.
- Saling menjaga dan membantu dalam hal kebaikan.
- Tidak mencampuri urusan agama orang lain.
Kunci Jawaban PKN Kelas 10 Halaman 61
Kunci Jawaban PKN Kelas 10 Halaman 63
kunci
Jawaban
Pendidikan Kewarganegaraan
PKN
kelas 10
pembahasan soal
| Kunci Jawaban IPAS Kelas 6 Semester 1 Kurikulum Merdeka Halaman 35, Lakukan Bersama |
|
|---|
| Kunci Jawaban IPAS Kelas 6 Semester 1 Kurikulum Merdeka Halaman 30, Mari Refleksikan |
|
|---|
| Kunci Jawaban IPAS Kelas 6 Semester 1 Kurikulum Merdeka Halaman 24, Uji Pemahaman |
|
|---|
| Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 10 Semester 1 Kurikulum Merdeka Halaman 81 82, Task 1 |
|
|---|
| Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 10 Semester 1 Kurikulum Merdeka Halaman 83 84, Task 2 |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/bali/foto/bank/originals/Cover-Buku-PKN-Pendidikan-Pancasila-Kelas-Kelas-10-Kurikulum-Merdeka.jpg)