Arti Mimpi
10 Arti Mimpi Kilat Menyambar Rumah, Pertanda Perubahan Besar Akan Datang
Mimpi tentang kilat menyambar rumah dapat menjadi pertanda datangnya rezeki hingga perubahan besar dalam hidup.
TRIBUN-BALI.COM, DENPASAR – Tribunners, mari kita lihat arti mimpi tentang kilat.
Biasanya Anda bisa melihat kilat saat hujan lebat.
Kilat yang datang biasanya muncul dengan suara guntur keras.
Kilat juga dapat Anda lihat saat berada di alam mimpi.
Baca juga: 9 Arti Mimpi Tentang Makhluk Abnormal, Pertanda Ketegangan Antara Logika Dan Emosi
Mimpi tentang kilat dipercaya membawa pesan dari semesta.
Mimpi ini dapat jadi pertanda baik atau buruk, tergantung dengan bagaimana seseorang memimpikannya.
Menurut Primbon Jawa dan kitab kuno Betaljemur Adammakna, mimpi ini memiliki makna yang dalam.
Mimpi tentang kilat menyambar rumah dapat menjadi pertanda datangnya rezeki hingga perubahan besar dalam hidup.
Penasaran dengan arti mimpi selengkapnya?
Berikut ini beberapa arti mimpi kilat menyambar rumah menurut Primbon Jawa yang bisa Anda renungkan.
Namun arti mimpi bukanlah kepastian. Anda boleh percaya, boleh tidak.
1. Panggilan untuk Bekerja Lebih Konsisten
Mimpi ini juga mengingatkan bahwa keberhasilan tidak datang secepat kilat.
Anda diminta untuk lebih konsisten, tidak mudah menyerah, dan menjaga semangat meski badai datang.
Betaljemur menekankan pentingnya laku sabar lan tekun kesabaran dan ketekunan.

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.