Kronologis Kebakaran di Restoran Lombok Idjo Renon, 9 Orang Karyawan Jadi Korban

Sebelum kejadian, beberapa karyawan sudah mengetahui adanya kebocoran pada selang gas namun tidak ada yang mau keluar.

Penulis: Busrah Ardans | Editor: Eviera Paramita Sandi
Tribun Bali / Busrah Hisyam Ardans
Restoran Lombok Idjo Terbakar, Senin (4/12/2018) 

1. Made Sumerta (23) luka bakar bagian muka, tangan kanan kiri, pangkal kaki kanan kiri dan paguan punggung (luka bakar 80 persen) 

2. Mita (32) Luka pangkal kedua tangan, Pipi sebelah kiri, punggung, kedua kaki. 

3. Iwan Susanto (22) mengalami luka bakar pada bagian tangan kanan kiri, telinga.

4. Iin Indah Wahyuni (35) mengalami luka pada bagian tangan kanan kiri, wajah keseluruhan, kaki keseluruhan, punggung keseluruhanan. 

5. Koko Ali Saputra (21) mengalami luka pada bagian punggung, wajah, kedua tangan.

6. Gede Darma Yasa (20) mengalami luka pada bagian kedua telapak tangan dan wajah. (*)

Sumber: Tribun Bali
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved