Pernah Bertanya-tanya, Di Mana Pramugari dan Pilot Tidur di Pesawat? Ternyata Ada 'Tempat Rahasia'
Pernahkan kamu bertanya-tanya, ketika sedang melakukan penerbangan jarak jauh dengan waktu yang panjang, di mana pilot dan pramugari tidur?
Pernah Bertanya-tanya, Di Mana Pramugari dan Pilot Tidur di Pesawat? Ternyata Ada 'Tempat Rahasia'
TRIBUN-BALI.COM - Pernah Bertanya-tanya, Di Mana Pramugari dan Pilot Tidur di Pesawat? Ternyata Ada 'Tempat Rahasia'
Pernahkan kamu bertanya-tanya, ketika sedang melakukan penerbangan jarak jauh dengan waktu yang panjang, di mana pilot dan pramugari tidur?
Tidak hanya penumpang, pilot dan pramugari juga membutuhkan waktu tidur ketika sedang melakukan penerbangan yang memakan waktu lama.
Tapi kita tidak tahu di mana mereka tidur, apakah tertidur dengan menggunakan seragam utuh.
Jadi di mana pilot dan awak kabin ini tidur ketika berada di dalam pesawat?
Rahasia ini akhirnya terungkap, dilansir oleh TribunTravel dari India Today, ada area tidur khusus untuk pilot dan pramugari di pesawat penerbangan jarak jauh.
• Oranye hingga Biru, Warna Seragam Pramugari Garuda Indonesia Punya Makna Berbeda
• Pramugari Ungkap Cara Sederhana agar Mendapat Pelayanan Terbaik di Pesawat
Untuk para pramugari, terdapat tempat tidur susun di area kru yang tidak terlalu besar.
Sedangkan para pilot memiliki kompartemen tidur yang terpisah dari para pramugari yang digunakan untuk beristirahat ketika berada dalam penerbangan jarak jauh.
Pada sebagian besar pesawat, kompartemen tempat pilot berisitirahat terletak di atas kelas pertama dan berada di belakang kokpit.
Ramalan Zodiak Cinta Mingguan 27 Februari-5 Maret 2021: Aries Terluka, Scorpio Sahabat Jadi Cinta |
![]() |
---|
Bernasib Baik dan Hoki! 9 Shio yang Dinaungi Keberuntungan Hari Ini Minggu 28 Februari 2021 |
![]() |
---|
Bernasib Mujur, Ini 7 Zodiak yang Beruntung Besok Senin 1 Maret 2021, Virgo Mendapat Hasil Maksimal |
![]() |
---|
Ramalan Zodiak Mingguan 28 Februari - 6 Maret 2021: Keuangan Aquarius, Pisces, dan Taurus Membaik |
![]() |
---|
Semua Penumpang Mendadak Batuk Saat Pesawat Hendak Lepas Landas, Pilot Tunda Penerbangan |
![]() |
---|