3 Resep Sop Buah Manis Dan Segar Untuk Menu Takjil Berbuka Puasa Hari Ini
Menu takjil Sop Buah pasti akan cocok untuk dihidangkan di meja makan sebelum menyantap hidangan utama untuk berbuka.
Editor:
Eviera Paramita Sandi
500 ml santan kental
2 lembar daun pandan, yang disimpulkan
4 sendok teh garam
Es baru secukupnya
Langkah pertama untuk membuat sop buah ini pertama siapkan air dan rebus gula pasir hingga mendidih.
Jika sudah matang sisihkan.
Setelah itu masak santan dengan daun pandan lalu tambahkan garam.
Jangan lupa untuk diaduk hingga rata sampai mendidih.
Dalam mangkuk saji kamu bisa memulai menyusun bengkuang, cincau, pisang, pacar china, dan tuangkan berlahan air gula dan santan serta es batu.
Buku “ Resep Sop Buah” (2011), karya Tim Ide Masak yang diterbitkan oleh PT Gramedia Pustaka Utama yang dapat dibeli di Gramedia.com.