Liga Inggris
Hot Premier League: Hasil Klasemen Liga Inggris & Top Skor, Man United Susul Arsenal, Man City Apes
Update hasil Liga Inggris pekan 24 yang menyuguhkan hasil beragam dari kiprah klub-klub papan atas Premier League.
Editor:
Ady Sucipto
dok ist/twitter@ManUtd
Selebrasi pemain Man United usai mencetak gol ke gawang Leicester City di pekan 24 Liga Inggris di Old Trafford, Minggu 19 Februari 2023, yang berkesudahan 3-0 untuk kemenangan pasukan Erik Ten Hag. Hot Premier League: Hasil Klasemen Liga Inggris & Top Skor, Man United Susul Arsenal, Man City Apes
Brentford vs Crystal Palace 1-1
Brighton vs Fulham 0-1
Chelsea vs Southampton 0-1
Everton vs Leeds United 1-0
Nottingham Forest vs Man City 1-1
Wolves vs Bournemouth 0-1
Newcastle United vs Liverpool 0-2
Manchester United vs Leicester City 3-0
Tottenham Hotspur vs West Ham United 2-0
Klasemen Liga Inggris
Hasil yang didapat para kontestan Liga Inggris berpengaruh pada posisi mereka di klasemen.
Arsenal bisa bernapas lebih lega lantaran meraih poin penuh di saat Manchester CIty tertahan.
The Gunners unggul dua poin dari Man City yang membuntuti dari tangga kedua.
Sedangkan Manchester United ada di peringkat ketiga dengan masih memiliki kesempatan untuk menyalip keduanya.
Berita Terkait: #Liga Inggris
| 6 Pemain Manchester United Terancam Bebas Transfer, Andalan Ruben Amorim Bisa Saja Dipinang |
|
|---|
| Manchester United Bakal Rombak Total Skud Erik ten Hag, Ruben Amorim Ajukan Perubahan Besar |
|
|---|
| Striker Manchester United Diincar Juventus dan Napoli, Ruben Amorim Lepas Pemain Tak Produktif? |
|
|---|
| HOT Transfer Manchester United: Ruben Amorim Ikut Lomba Kejar Kiper Brighton, Pengganti Onana? |
|
|---|
| Manchester United Hadapi Masalah Keuangan Beli Pemain Baru, Apakah Ruben Amorim Bakal Belanja? |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.