Liga Italia
Prediksi Skor AS Roma vs AC Milan Serie A Liga Italia Pekan 3: Skuad Pioli Diunggulkan Menang 1-2
Berikut prediksi skor AS Roma vs AC Milan di Serie A Liga Italia 2023/2024 pekan ketiga, Sabtu 2 September 2023.
Bahkan AS Roma belum sekali pun memetik kemenangan dalam liga laga terakhirnya kontra AC Milan.
Berbanding terbalik dengan AC Milan yang mampu memetik tiga kemenangan.
Yang berarti dua sisa laga lainnya berakhir dengan hasil imbang.
Meski begitu AS Roma tidak bisa dianggap remeh.
Sebab, Giallorossi tak terkalahkan dalam delapan dari 11 laga terakhir mereka melawan AC Milan di Stadio Olimpico di Liga Italia.
Namun dua dari tiga laga terakhirnya berakhir apes.
Prediksi Susunan Pemain
AS Roma (3-5-2)
Rui Patricio; Mancini, Smalling, Diego Llorente; Karsdorp, Pellegrini, Paredes, Aouar, Spinazzola; Belotti, El Shaarawy
Pelatih: Jose Morinho
AC Milan (4-3-3)
Maignan; Calabria, Thiaw, Tomori, Hernandez; Loftus-Cheek, Krunic, Reijnders; Pulisic, Giroud, Rafael Leao
Pelatih: Stefano Pioli
Head to Head 5 Laga Terakhir
29/04/23 - AS Roma 1-1 AC Milan
09/01/23 - AC Milan 2-2 AS Roma
07/01/22 - AC Milan 3-1 AS Roma
01/11/21 - AS Roma 1-2 AC Milam
01/03/21 - AS Roma 1-2 AC Milan
Prediksi Skor
SportsMole: AS Roma 1-2 AC Milan
Sportskeeda: AS Roma 1-2 AC Milan
WhoScored: AS Roma 1-2 AC Milan
(Tribunnews.com/Ali)
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Prediksi Skor AS Roma vs AC Milan: Rossoneri Pastikan Derita Giallorossi Kembali Berlanjut
| Serie A Liga Italia AC Milan vs Venezia: Duel Dua Penggawa Berdarah Indonesia, Tijjani vs Jay Idzes |
|
|---|
| Sinyal Theo Hernandez Hengkang di Transfer Liga Italia, AC Milan Kirim Informan ke Euro 2024 |
|
|---|
| Bursa Transfer Liga Italia 2024: Ali Jasim Diminati Klub Promosi Serie A Liga Italia Como 1907 |
|
|---|
| Jadwal Cremonese vs Venezia Playoff Promosi Serie A Liga Italia, Kans Jay Idzes Catatkan Rekor Ini |
|
|---|
| Hot Serie A Liga Italia: Ini Ucapan Perpisahan Terakhir Stefano Pioli ke Fans AC Milan di San Siro |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.