Liga 1

Hot Bursa Transfer Liga 1 2024: Hugo Gomes Pamit dari Madura United Dikabarkan Gabung ke Dewa United

Update bursa transfer Liga 1 2024, gelandang Hugo Gomes akhirnya pamit meninggalkan klubnya, Madura United.

Penulis: Ady Sucipto | Editor: Ady Sucipto
dok ist/kolase Tribun Bali/instagram@hugo_goomes
Gelandang Madura United, Hugo Gomes. Hot Bursa Transfer Liga 1 2024: Hugo Gomes Pamit dari Madura United Dikabarkan Gabung ke Dewa United 

Madura United dipastikan akan kembali kehilangan salah satu pemain pentingnya di akhir musim ini.

Melalui akun Instagramnya, Hugo Gomes dos Santos Silva atau yang dikenal dengan nama Jaja memberi sinyal akan meninggalkan klub yang ia bela selama hampir tiga tahun lamanya.

Gelandang tengah asal Brazil tersebut akan bergabung dengan Dewa United musim depan.

Komentar kalian Ndos?,” tulis @indobolatransfer.

Hugo Gomes dikabarkan hengkang dari Madura United dan gabung ke Dewa United. instagram@indobolatransfer.
Hugo Gomes dikabarkan hengkang dari Madura United dan gabung ke Dewa United. instagram@indobolatransfer. (Dok ist)

Baca juga: 2 Klub yang Dirumorkan Dengan Pemain Bali United M Rashid, Persebaya Hingga India East Bengal FC

Profil Hugo Gomes

Nama lengkap: Hugo Gomes dos Santos Silva

Tanggal lahir / Umur: 18 Mar 1995 (29)

Tempat kelahiran: Rio de Janeiro  

Tinggi: 1,78 m

Kewarganegaraan:   Brasil

Posisi: Gelandang - Gel. Tengah

Kaki dominan: kiri

Agen pemain: Fatto Gestão

Klub Saat Ini: Madura United FC

Bergabung: 15 Maret 2021

Sumber: Tribun Bali
Halaman 2/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved