Timnas Indonesia
GOLDEN Visa Diluncurkan Presiden Jokowi, Shin Tae-yong Dapat Previllage, Sudah 300 Pendaftar!
Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo, meluncurkan Golden Visa pada Kamis 25 Juli 2024 di The Ritz-Carlton Mega Kuningan, Jakarta Selatan
Penulis: Zaenal Nur Arifin | Editor: Anak Agung Seri Kusniarti
TRIBUN-BALI.COM, JAKARTA - Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo, meluncurkan Golden Visa pada Kamis 25 Juli 2024 di The Ritz-Carlton Mega Kuningan, Jakarta Selatan.
Dalam sambutannya, Presiden Jokowi menyampaikan bahwa Golden Visa memberikan kemudahan warga negara asing (WNA) dalam berinvestasi dan berkarya, sehingga memberikan multiplier effect terhadap perekonomian Indonesia.
“Saat ini tidak banyak negara yang memiliki pertumbuhan ekonomi yang bagus, stabilitas politik yang terjaga, serta bonus demografi dan sumber daya alam yang melimpah. Artinya seharusnya Indonesia bisa menjadi negara tujuan investasi yang menjanjikan,” kata Presiden Jokowi dalam sambutannya.
Kepala Negara menambahkan, bisa menjadi negara tujuan global talents untuk berkarya. Semua itu akan memberi multiplier effect besar untuk negara. Mulai dari capital gain, kesempatan kerja, transfer teknologi, peningkatan kualitas SDM dan lain-lain.
Baca juga: TEGA! Ayah Tiri Nekat Lecehkan Bocah SD di Jembrana, Beraksi Saat Sepi, Ngaku Hanya Sekali
Baca juga: Puluhan Ekor HPR Dilakukan Kastrasi & OH, Lakukan Secara Stationer, Upaya Pengendalian Populasi
Oleh sebab itu hari ini kita akan luncurkan layanan Golden Visa, untuk memberi kemudahan kepada para WNA dalam berinvestasi dan berkarya di negara kita, Indonesia.
“Sampai hari ini tadi saya tanyakan kepada Dirjen Imigrasi yang daftar [Golden Visa] sudah 300, saya kaget juga, banyak sekali,” ujar Presiden Jokowi.
Dengan demikian, Golden Visa akan menarik lebih banyak good quality travelers untuk invest while stay dan productive while stay.
“Tapi ingat, hanya untuk good quality travelers, sehingga harus benar-benar diseleksi,” lanjut Presiden Jokowi.
Timnas Indonesia
Golden Visa
Presiden Jokowi
Shin Tae-yong
STY
Presiden Republik Indonesia
Joko Widodo
WNA
| RESPON Indra Sjafri, Keputusan PSSI Soal FIFA Matchday November 2025, Kesempatan Berharga Timnas U23 |
|
|---|
| Indra Sjafri Respon Keputusan PSSI Soal FIFA Matchday November, Jadi Ajang Timnas U23 ke SEA Games |
|
|---|
| 2 PUTRA Bali Masuk 21 Nama Pemain Garuda di Piala Dunia U17 2025, Panji & IB Putu Perkuat Timnas |
|
|---|
| Cetak Sejarah, Dua Putra Bali Masuk 21 Nama Pemain Timnas U-17 Indonesia di Piala Dunia U17 2025 |
|
|---|
| PSSI: STY Masa Lalu, Tim Senior Absen di FIFA Matchday, PSSI Prioritaskan Timnas U22 di SEA Games |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.