Kecelakaan Hari Ini
TABRAKAN Beruntun Telan 2 Nyawa, Anggota TNI Letda S Tewas di TKP Kecelakaan, 1 Tewas di Got
TABRAKAN Beruntun Telan 2 Nyawa, Anggota TNI Letda S Tewas di TKP Kecelakaan, 1 Tewas di Got
Editor:
Aloisius H Manggol
istimewa
Aparat gabungan TNI-Polri di Kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan, menggelar olah tempat kejadian perkara (TKP) kecelakaan lalu lintas yang mengakibatkan dua korban tewas yang salah satunya merupakan anggota TNI, Rabu (21/8/2024).
"Awalnya ada orang naik sepeda diserempet dan jatuh kemudian datang lagi motor dari arah sana (barat) dan dua orang meninggal dunia" kata Daeng Rowa, salah seorang warga yang dikonfirmasi langsung Kompas.com di lokasi kejadian.
Aparat gabungan TNI-Polri yang tiba di lokasi langsung menggelar olah tempat kejadian perkara (TKP) dan mengevakuasi jasad korban ke rumah sakit umum daerah (RSUD) Syekh Yusuf.
Dua sepeda motor serta satu unit sepeda turut diamankan sebagai barang bukti
Informasi yang dihimpun Kompas.com bahwa pengendara sepeda yang diserempet hanya mengalami luka lecet dan saat ini masih dalam pemeriksaan di ruang unit Lakalantas Polres Gowa. (*)
Berita Terkait: #Kecelakaan Hari Ini
| ANEH! Eka dan Dimas Meninggal di Lokasi Kecelakaan, Motor Tiba-tiba Tak Terkendali Tabrak 2 Mobil |
|
|---|
| Senior Menteri Purbaya Tewas di Tempat, Seketika Pohon Tumbang Hantam Mobil Lexus |
|
|---|
| SATU Keluarga Tewas Mengenaskan Disapu Mobil Pikap, Oka Ungkap Kondisi Saat Tiba di TKP Kecelakaan |
|
|---|
| SELAMAT JALAN! Pasutri dan Dua Anak Tewas Kecelakaan, Disapu Truk yang Dikendarai Pelajar |
|
|---|
| TRAGIS! Kecelakaan Beruntun, 3 Penumpang Pikap Tewas Mengenaskan, Wayan Tabrak Truk Pertamina |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.