TAG
pencarian Eril
-
Berdasarkan pemeriksaan forensik yang dilakukan, diketahui korban meninggal adalah warga negara Indonesia (WNI) yang hilang di Sungai Aare
Kamis, 9 Juni 2022
-
Ridwan Kamil menyebut jika pada saat kejadian, Eril melakukan perlindungan kepada istrinya, Atalia Praratya.
Selasa, 7 Juni 2022
-
Eril putra Ridwan Kamil belum ditemukan hingga saat ini, keluarga pun meminta waktu dan ruang privasi pasca Emmeril dinyatakan syahid akhirat.
Jumat, 3 Juni 2022
-
Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) di Bern mengungkapkan hujan badai diprediksi terjadi di Kota Bern, Swiss selama beberapa hari ke depan.
Rabu, 1 Juni 2022
-
Ridwan Kamil dan istri terus melakukan usaha mandiri memeriksa langsung beberapa titik-titik potensial di sepanjang bantaran Sungai Aare.
Rabu, 1 Juni 2022
-
Gubernur Jawa Barat (Jabar) Ridwan Kamil dan istri, Atalia, mendapat kunjungan Wali Kota Kota Bern, Alec Van Graffenried pada Senin pagi 30 Mei 2022.
Selasa, 31 Mei 2022
-
KBRI untuk Swiss mengabarkan bahwa proses pencarian Eril oleh pihak kepolisian maritim Bern terkendala kondisi air keruh di Sungai Aare.
Selasa, 31 Mei 2022
-
Berikut ini adalah penjelasan warga Bern soal Sungai Aare Swiss tempat hilangnya putra sulung Ridwan Kamil, Emmeril Kahn Mumtadz
Selasa, 31 Mei 2022
-
Memasuki hari keempat pencarian putra sulung dari Gubernur Jawa Barat (Jabar) Ridwan Kamil, Emmeril Kahn masih belum menemukan hasil.
Selasa, 31 Mei 2022
-
Ridwan Kamil beri update soal pencarian Emmeril Khan atau Eril melalui tulisan tangan, ungkap pencarian masih dilakukan dan mohon doa.
Selasa, 31 Mei 2022
-
Agus menjelaskan, seseorang yang berniat berenang pada tipe sungai tersebut membutuhkan kemampuan dan kesiapan khusus.
Senin, 30 Mei 2022
-
Pencarian Emmeril Khan putra Ridwan Kamil berlanjut hingga hari kelima, sang ayah berada di sisi sungai mendengar penjelasan seorang polisi.
Senin, 30 Mei 2022
-
Pencarian putra Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil, Emmeril Kahn Mumtadz hari ini memasuki hari kelima, Senin 30 Mei 2022. pencarian Eril yang terseret
Senin, 30 Mei 2022
-
Di tengah pencarian Eril, netizen Indonesia membanjiri ulasan google untuk sungai Aare.
Minggu, 29 Mei 2022
-
Ridwan Kamil disebut turut memantau dan mengajukan pertanyaan teknis kepada tim SAR terkait perkembangan pencarian anaknya.
Minggu, 29 Mei 2022
-
^Eril berteriak help dan kemudian keluarga yang berada di pinggir segera berlari mencari,^ kata Elpi
Sabtu, 28 Mei 2022
-
Istri Ridwan Kamil Minta Maaf Atas Hilangnya Emmeril Kahn Mumtadz, Terungkap Fakta Baru
Sabtu, 28 Mei 2022
-
Pada 27 Mei 2022 Media lokal Swiss, 20 Minuten, merilis foto Emmeril Khan, anak Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil sebelum kejadian terseret arus.
Sabtu, 28 Mei 2022
-
Kabar terkini pencarian Eril, putra Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil yang dilaporkan menghilang saat berenang di Sungai Aaree, Swiss, pada Kamis 26
Sabtu, 28 Mei 2022
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved