Berita Badung
BERITA DUKA: Anggota DPRD Badung Ida Bagus Sunarta Berpulang, Sempat Akan Pasang Ring Jantung
BERITA DUKA: Anggota DPRD Badung Ida Bagus Sunarta Berpulang, Sempat Akan Pasang Ring Jantung
Penulis: I Komang Agus Aryanta | Editor: Widyartha Suryawan
Tribun Bali/Agus Aryanta
Anggota DPRD Badung Dapil Abiansemal, Ida Bagus Sunarta berpulang pada Kamis, 21 Januari 2021.
Almarhum juga dipercaya sebagai Bendesa Adat Sangeh.
"Mungkin kelelahan sehingga kondisi beliau menurun," tambahnya
Almarhum yang sudah tiga kali menjabat sebagai anggota DPRD Badung tersebut meninggalkan satu orang istri dan dua orang anak.
Semasa menjadi anggota DPRD Badung, almarhum sempat menduduki sejumlah posisi strategis seperti anggota Komisi IV, Sekretaris Komisi II, dan di organisasi partai politik sebagai Ketua Ranting Sangeh. (*)