Tips Kesehatan

Kabar Baik Bagi Pecinta Petai, Khasiatnya Bikin Diabetes hingga Asam Urat Pergi Jauh

Ada beragam cara alami mengatasi diabetes. Salah satunya dengan petai. Begini khasiat dari petai bersama kulitnya yang ampuh mengatasi diabetes.

Editor: Sabrina Tio Dora Hutajulu
sajiansedap
Begini khasiat dari petai bersama kulitnya yang ampuh mengatasi diabetes. 

- Setelah air mendidih, masukkan guntingan kulit pete kedalam air mendidih

- Rebuslah kulit pete selama 20 menit

Catatan : Dalam waktu 6-10 jam setelah meminum rebusan, seseorang akan merasakan hasilnya.

Dan sebaiknya rebusan petai jangan diminum di pagi hari, air petai dianjurkan untuk diminum siang atau malam setelah cukup makan.

2. Sebagai Obat Diabetes

Diabetes yakni penyakit yang disebabkan karena kandungan gula darah tidak sewajarnya dengan sekresi insulin.

Dan kulit petai bisa membantu menyembuhkan diabetes jika dikonsumsi secara rutin dan benar.

Langkah-langkah mengemas kulit petai untuk obat diabetes, sebagai berikut:

- Memotong kecil-kecil kulit pete

- Masukanlah dalam ketupat

- Rebus ketupat dalam 3 gelas air panas sampai airnya kurang lebih tersisa satu gelas saja

- Berikan gula merah dalam air rebusan

- Saring air hasil rebusan dan konsumsi ramuan ini 2 x satu hari untuk dapatkan hasil yang dikehendaki

3. Sebagai Obat Asam Urat

Asam urat bisa mengakibatkan nyeri, pembengkakan, serta rasa panas pada persendian.

Sumber: Grid.ID
Halaman 2/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved