Liga 1
Jadwal Liga 1 2022 Persebaya vs Persita, Instruksi Aji ke Strikernya dan Alfredo Siap Curi Poin
Update Jadwal Liga 1 2022/2023 Senin 1 Agustus 2022 di macthday kedua menyuguhkan duel menarik antara Persebaya vs Persita, malam ini.
Penulis: Ady Sucipto | Editor: Ady Sucipto
dok ist/ligaindonesiabaru
Pertandingan di laga pertama Persebaya Surabaya melawan Persikabo 1973 yang berakhir dengan kekalahan 1-0 bagi pasukan Aji Santoso pada Selasa 26 Juli 2022 lalu. Kini menatap jadwal Liga 1 2022/2023 pekan kedua antara Persebaya vs Persita malam ini, Senin 1 Agustus 2022, Aji Santoso intruksikan lini depannya untuk bermain agresif dan mencetak gol.
"Para pemain pasti sudah tahu dan mengerti soal ini. Kalau tahun kemarin tidak ada suporter, tahun ini ada. Pasti nanti akan ada gangguan yang bisa mengganggu pemain," tambah Alfredo Vera.
Kendati bakal bermain di markas lawan, namun kubu Persita Tangerang mengaku tak gentar dan siap meraih poin maksimal di laga kontra Persebaya Surabaya malam nanti.
"Menurut saya, pemain harus siap main di mana-mana. Tapi saya pikir, pemain lebih suka bermain dengan ada penonton dari tim sendiri atau tim lawan," katanya. (*/Ady/Tribun Bali)
>>> Baca berita terkait lainnya <<<
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/bali/foto/bank/originals/pertandingan-di-laga-pertama-persebaya-surabaya-melawan-persikabo-1973.jpg)