Timnas Indonesia
3 Striker Muda Top yang Berpeluang Dipilih Shin Tae-yong di Timnas U23 Indonesia di Piala AFF 2023
Head coach (kepala pelatih) Timnas U23 Indonesia, Shin Tae-yong, dalam waktu dekat akan segera menyiapkan Skuad Garuda untuk hadapi Piala AFF U23 2023
Selain catatan mentereng di Liga 1, Sananta juga mencuri perhatian saat membela timnas U-23 di SEA Games 2023.
Di bawah asuhan Indra Sjafri, dia mencetak lima gol dan membantu Garuda Muda meraih gelar juara.
Dengan catatan bagus itu, tentu saja Shin Tae-yong perlu membawa pemain ini untuk menghadapi Piala AFF U-23 2023.
Apalagi ajang dua tahunan tersebut dimanfaatkan PSSI sebagai persiapan Timnas U-23 Indonesia menuju
Kualifikasi Piala Asia U-23 2024 yang bakal berlangsung pada 4-12 September mendatang.
Hokky Caraka
Baca juga: CATAT! Bima Sakti Ungkap Kriteria Pemain yang Akan Bela Timnas Indonesia U17 di Piala Dunia U17 2023
Pemain ini juga bisa menjadi salah satu sosok andalan Shin Tae-yong untuk dibawa ke Piala AFF U-23 2023.
Pemain berusia 18 tahun ini memang bisa menjadi salah satu solusi untuk STY apabila masih bingung mencari striker lokal.
Penyerang milik PSS Sleman ini bukan pemain baru bagi Shin.
Dia merupakan salah satu striker andalan STY di Timnas U-20 Indonesia.
Meski masih berusia muda, Hokky Caraka memang selalu mendapatkan kepercayaan untuk menjadi juru gedor Timnas U-20 Indonesia.
Untuk itu, Shin Tae-yong bisa ikut membawa pemain muda ini agar bisa menambah pengalaman dan lebih berani lagi ke depannya.
Apalagi, timnas U-23 Indonesia diharapkan bisa lolos ke Piala Asia U-23 2024.
Erick Thohir berharap ajang Piala AFF U-23 bisa dimanfaatkan menjadi turnamen persiapan bagi pemain muda.
Situasi ini tentu bisa dimanfaatkan dengan baik oleh STY untuk memberikan menit bermain kepada pemain muda seperti Hokky Caraka.
Timnas U23 Indonesia
Piala AFF U23 2023
Kualifikasi Piala Asia U23 2024
Shin Tae-yong
Skuad Garuda
Ramadhan Sananta
Rafael Struick
Hokky Caraka
| Marselino hingga Hubner Belum Dipastikan, Persiapan Timnas U22 Hadapi FIFA Matchday November 2025! |
|
|---|
| Ini Daftar Empat Pemain Diaspora yang Perkuat Timnas U17 Indonesia di Piala Dunia U-17 2025 |
|
|---|
| RESPON Indra Sjafri, Keputusan PSSI Soal FIFA Matchday November 2025, Kesempatan Berharga Timnas U23 |
|
|---|
| Indra Sjafri Respon Keputusan PSSI Soal FIFA Matchday November, Jadi Ajang Timnas U23 ke SEA Games |
|
|---|
| 2 PUTRA Bali Masuk 21 Nama Pemain Garuda di Piala Dunia U17 2025, Panji & IB Putu Perkuat Timnas |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/bali/foto/bank/originals/Jonathan-Khemdee1341.jpg)