Berita Gianyar

Penutupan Jalur Dauh Labak Singakerta Ubud, Sebabkan Kemacetan di Sayan

Penutupan Jalur Dauh Labak Singakerta Ubud, Sebabkan Kemacetan di Sayan

Penulis: I Wayan Eri Gunarta | Editor: Fenty Lilian Ariani
TRIBUN BALI/ Wayan Eri Gunarta
Jalan Raya Dauh Labak, Singakerta, Ubud masih ditutup karena belum ada perbaikan, dan kondisi lalin di Jalam Raya Sayan, Rabu 20 September 2023. 


Kabid Bina Marga Dinas PUPR Gianyar, Made Gede Astawiguna mengatakan, pada Kamis 21 September besok, pihaknya akan membuka aspal di atas jembatan berlubang tersebut.

Tujuannya untuk mengetahui struktur di bawahnya.

"Besok kami coba buka aspal atasnya, untuk bisa kita lihat struktur bawahnya," ujarnya.

Terkait anggaran perbaikan dan kapan perbaikannya, Astawiguna mengatakan belum bisa memastikan. Sebab pihaknya masih melakukan kajian. "Saat ini kita masih lakukan investigasi," tandasnya. (*)
 

Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved