Perang Palestina Vs Israel
Rumah Sakit Indonesia di Gaza Dikepung Israel, 200 Pasien Dievakuasi, 400 Orang Masih Terjebak
Sebanyak 200 pasien dari Rumah Sakit Indonesia di Gaza dievakuasi terkait dengan pengepungan yang dilakukan Militer Israel.
|
Editor:
I Putu Juniadhy Eka Putra
Sripoku/net
Pasien Terus Bertambah dan Minimnya Fasilitas Kesehatan, RS Indonesia di Gaza Berhenti Beroperasi
"Kondisi di dalam dipenuhi oleh wanita dan anak-anak yang berada di dalam RS dan mereka jadi korban, untuk itu kami menuntut agar Israel menghentikan segera serangan ini," kata dia.
Dalam video yang dijelaskan Nur, terlihat juga para korban meninggal dunia akibat serangan tank Israel itu.
(*)
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul 200 Pasien Dievakuasi dari Rumah Sakit Indonesia di Tengah Kepungan Tank Israel dan di Kompas.com dengan judul Kengerian di Balik Serangan Israel ke RS Indonesia: 12 Orang Tewas, 3 WNI Hilang Kontak.
Baca Juga

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.