Pendaki Gunung Batur Tewas
Pendaki Gus Andyka Disebut Duduki Batu Keramat Sebelum Tewas di Jurang Gunung Batur
Pendaki Gus Andyka Disebut Duduki Batu Keramat Sebelum Tewas di Jurang Gunung Batur
Penulis: I Wayan Eri Gunarta | Editor: Aloisius H Manggol
istimewa
Polisi ketika melakukan olah TKP di lokasi jatuhnya Gus Andyka, pendaki yang sedang mendaki Gunung Batur Minggu (8/3/2020)
Terkait jenazah korban, saat ini masih dititipkan di RSUD Sanjiwani.
“Kami masih menunggu setelah selesainya pegatwakan, setelah itu akan ldigelar upacara pengabenan,” ujar Gus Ananda.
Ibu korban, Ida Ayu Sri Winten mengatakan, pihaknya tidak memiliki firast apapun terkait kejadian ini.
“Tumben bilang mau mendaki, selama ini sukanya main game online. Kemarin minta izin jam 11, sudah dilarang tetap bersikeras berangkat. Tapi akhirnya seperti ini. Saya sebagai orangtua sudah mengiklaskan, sudah jadi jalannya anak saya,” ujar Ida Ayu dengan nada sendu. (*)
