Selain Junk Food, 6 Jenis Makanan dan Minuman Ini Bisa Mengganggu Kesehatan Organ Reproduksi
Organ reproduksi adalah salah satu organ berharga yang harus dijaga. Kalau tidak, penyakit-penyakit berbahaya seperti kista, miom, atau endometriosis
TRIBUN-BALI.COM – Organ reproduksi adalah salah satu organ berharga yang harus dijaga.
Kalau tidak, penyakit-penyakit berbahaya seperti kista, miom, atau endometriosis bisa bersarang di tubuh kita.
Penyakit-penyakit itu bisa bikin sistem reproduksi kita terganggu.
Tidak mau kan mengalami kemandulan atau susah hamil nanti?
Nah, gaya hidup sehat adalah kuncinya.
Hindari atau kurangi mengonsumsi beberapa jenis makanan atau minuman yang berbahaya buat organ intim kita, seperti:
Kopi dan Teh
Dikutip Grid.ID dari Tribun Wow, kopi dan teh mengandung kafein.
Sebenarnya tidak masalah kalau kamu mengonsumsinya sesekali.
• 10 Film Korea Wajib Ditonton, Punya Jalan Cerita Menarik dan Tidak Boleh Dilewatkan
• Punya Rencana Berhenti Menjadi Karyawan? Berikut Cara Siapkan Keuangannya
• 5 Zodiak Ini Paling Narsis, Selalu Merasa Kurang Akan Perhatian, Apa Zodiakmu Diantaranya ?
Tapi, kalau kita terlalu sering (lebih dari 500 mg per hari), bisa berbahaya juga bagi kesehatan organ reproduksi kita.
Kafein dapat meningkatkan produksi hormon estrogen.
Penyakit endometriosis bisa tumbuh karena tingginya hormon estrogen dalam tubuh.
Junk Food
Contoh makanan junk food adalah makanan yang digoreng, soft drink, makanan yang manis-manis.
Junk food mengandung lemak dan gula yang tinggi.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/bali/foto/bank/originals/junk-food_20160323_164539.jpg)