Cara Mengatasi Benjolan
Benjolan di Kelopak Mata Tapi Bukan Bintitan, Bisa Jadi Kista Jinak Atau Kalazion
Kalazion biasanya tidak terasa nyeri karena bukan seperti bintitan dan bukan disebabkan karena infeksi bakteri.
TRIBUN-BALI.COM - Seseorang kerap menemui adanya benjolan di kelopak mata yang menyerupai timbilan atau bintitan.
Namun itu bukan bintitan melainkan Kalazion atau chalazion.
Lalu apa itu Kalazion?
Kalazion biasanya tidak terasa nyeri karena bukan seperti bintitan dan bukan disebabkan karena infeksi bakteri.
Berbeda dengan bintitan yang biasanya menyakitkan dan menimbulkan bengkak di kelopak mata, sensitif terhadap cahaya, gatal, sakit mata dan terasa mengganjal di mata.
Baca juga: Berbagai Penyebab Benjolan di Telinga Dan Cara Menghilangkannya
Meskipun demikian, sebenarnya menangani benjolan akibat kalazion tidak jauh berbeda dengan bintitan.
Berikut penjelasannya :
Kalazion yang merupakan benjolan kecil atau kista jinak yang tumbuh di dalam kelopak mata.
Seperti dilansir Medical News Today, jenis benjolan ini umumnya tidak menyakitkan.
Biasanya, umur benjolan juga tidak panjang, alias bisa hilang dalam beberapa minggu.
Kalazion dapat terbentuk ketika kelenjar meibom di ujung kelopak mata tersumbat atau meradang.
Kelenjar tersebut menghasilkan minyak yang berfungsi melumasi permukaan mata.
Ciri-ciri kalazion Kalazion dapat muncul di kelopak mata atas atau bawah.
Tetapi, masalah kesehatan mata ini lebih kerap terjadi di kelopak mata atas.
penyakit kista
Tips Hilangkan Benjolan
Penyebab Kalazion pada Mata
Kalazion di Kelopak Mata Atas
Benjolan di Mata
Benjolan di Kulit
Benjolan Terasa Nyeri Dan Panas
Waspadai Benjolan di Selangkangan, Bisa Jadi Karena Penyakit yang Berbahaya |
![]() |
---|
Benjolan Besar di Leher Karena Penyakit Gondok, Ini Cara Pengobatannya |
![]() |
---|
Ciri Penyakit Diabetes Bisa Juga Dengan Munculnya Benjolan di Kulit, Seperti Ini Pertandanya |
![]() |
---|
Penyebab Benjolan di Bibir yang Terasa Nyeri, Mulai dari Virus Sampai Alergi |
![]() |
---|
Benjolan Sampai Bercak Merah, Waspadai Bahaya Kanker Kulit |
![]() |
---|