Berita Karangasem
Besakih Dikepung Longsor! Tembok Garasi Jebol & Material Tutup Akses Jalan di Temukus
Hujan deras disertai angin kencang, yang menguyur Kabupaten Karangasem, Kamis (9/2/2023), mengakibatkan longsor dan pohon tumbang di beberapa titik.
Penulis: Saiful Rohim | Editor: Anak Agung Seri Kusniarti
Dilarang mendekati daerah tebing yang potensi terjadi longsor serta dekat pepohonan.
Tujuanya antisipasi hal yang tak diinginkan. Seperti tertimpa tebing dan pohon tumbang," imbau Eka, sapaan akrabnya.
Ditambahkan, sesuai pemetaan BPBD Karangasem, dari 78 desa / kelurahan di Karangasem, sekitar 50 desa berpotensi mengalami bencana tanah longsor saat hujan.
Daerah yang berpotensi terjadi longsor tersebar di delapan kecamatan.
Diantaranya Rendang, Kecamatan Sidemen, serta Bebandem.
Untuk Kecamatan Sideman, daerah berpotensi longsor sebanyak 9 desa.
Seperti Desa Lokasari, Desa Wismakerta, Tri Eka Buana, Telagatawang, Sinduwati, Kertabuana, Talibeng, Tangkup, Sidemen.
Semua daerah ini berdekataan dataran tinggi bebukitan.
Kec. Selat hampir semua berpotensi longsor karena geografisnya.
Kecamatan Abang hanya 7 daerah berpotensi longsor.
Untuk Kec. Bebandem, hanya beberapa desa sering l longsor.
Kecamatan Rendang ada 5 desa.
Dan untuk Kecamatan Kubu hanya 4 desa yang berpotensi alami tanah longsor.
Sedangkan di Karangasem ada beberapa.
Di antaranya Bugbug, Seraya Timur, dan lainnya. (*)
| Salak Sibetan Karangasem Bali Resmi Diakui Dunia, Jadi Bagian GIAHS |
|
|---|
| Lansia Ditemukan Tewas Mengapung di Bali, Diduga Tenggelam Saat Berendam, Warga Sempat Curiga |
|
|---|
| Lansia di Padangbai Ditemukan Meninggal Mengapung, Diduga Tenggelam Saat Berendam |
|
|---|
| Perkuat Solidaritas Partai Sampai 'Akar Rumput', Golkar Karangasem Gelar Aksi Sosial dan Pasar Murah |
|
|---|
| Komisi VII DPR RI Dorong Pembangunan Dermaga Baru di Pelabuhan Padangbai Bali |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.