MotoGP 2023
Jadwal MotoGP 2023, Seri Perdana MotoGP Portugal 2023 Mulai Akhir Bulan Ini, Catat Tanggalnya
MotoGP 2023 akan dibuka dengan seri perdana di Portugal. Seri perdana MotoGP Portugal 2023 dimulai pada tanggal 24-26 Maret 2023 di Sirkuit Portimao.
|
Editor:
Ni Luh Putu Rastiti Era Agustini
Bolasport/MotoGP.com
Start balapan MotoGP Portugal di Sirkuit Algarve, Portuga, pada 24 April 2022. Tahun ini GP Portugal akan menjadi seri pembuka.
Keterangan
FP: Free Practice
Q: Kualifikasi
Baca juga: Jelang Real Madrid vs Liverpool di Liga Champions, Ini Komentar Carlo Ancelotti terkait Persiapannya
Daftar Seri Balapan MotoGP 2023
MotoGP Portugal, Algarve International Circuit: 24-26 Maret
MotoGP Argentina, Termas de Rio Hondo: 31 Maret-2 April
MotoGP America, Circuit of The Americas: 14-16 April
MotoGP Spanyol, Circuito de Jerez: 28-30 April
MotoGP Perancis, Sirkuit Le Mans: 12-14 April
MotoGP Italia, Sirkuit Mugello: 9-11 Juni
MotoGP Jerman, Sachsenring: 16-18 Juni
MotoGP Belanda, Sirkuit Assen: 23-25 Juni
MotoGP Kazakhstan, Sokol International: 7-9 Juli
MotoGP Inggris, Sirkuit Silvestone: 4-6 Agustus
Baca Juga
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/bali/foto/bank/originals/Start-balapan-MotoGP-Portugal-di-Sirkuit-Algarve-Portuga-pada-24-April-2022.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.