Berita Denpasar
Taksir Kerugian Capai Rp 4 Miliar, Pusat Perbaikan Printer di Jalan Cokroaminoto Denpasar Terbakar
Taksir Kerugian Capai Rp 4 Miliar, Pusat Perbaikan Printer di Jalan Cokroaminoto Denpasar Terbakar
Penulis: Ida Bagus Putu Mahendra | Editor: Aloisius H Manggol
Ist/Humas Polresta Denpasar
Polresta Denpasar saat melakukan identifikasi kebakaran pusat perbaikan printer Kreasindo Citra Nusantara (KCN) di Jl. Cokroaminoto Denpasar. Tampak bagian dalam bangunan hangus terbakar.
Selanjutnya, para saksi disebut melihat percikan api dari atas dapur yang ada di dalam toko.
“Tidak berselang lama sekira 5 menit kemudian listrik di toko KCN kembali padam dan setelah itu saksi 1 dan saksi 2 langsung melihat ada percikan api dari atas dapur yang ada di dalam toko KCN,” imbuh AKP Sukadi.
Melihat percikan api, para saksi kemudian keluar toko sembari meminta bantuan warga sekitar.
Sekitar 30 menit berselang, BPBD Kota Denpasar dan unit pemadam kebakaran (Damkar) tiba di TKP dan langsung melakukan pemadaman.
Pasalnya, api baru dapat dijinakkan usai 2 jam dilakukan upaya pemadaman.
Berita Terkait: #Berita Denpasar
| PHDI Denpasar Tempati Kantor Baru di Taman Kota Lumintang, Tak Lagi Berkantor di PHDI Bali |
|
|---|
| Monumen Puputan Badung Bali Lebih Megah, 3 Patung Dilengkapi Relief Kuningan, Kisahkan Heroisme |
|
|---|
| Maxim Gelar Kompetisi Cerdas Cermat English Brain Game di Denpasar Bali, Dukung Kompetensi Global |
|
|---|
| Pemkot Denpasar Akan Menata Kawasan 0 Km di 2026, Sentuh Jalan Gajah Mada hingga Hasanuddin |
|
|---|
| 986,95 Hektare Sawah di Denpasar Ditetapkan Jadi Lahan Pertanian Pangan Berkelanjutan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/bali/foto/bank/originals/Polresta-Denpasar-saat-melakukan-identifikasi-kebakaran-pusat-perbaikan-printer.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.