Berita Denpasar
DISABET Ayam Taji Hingga Tewas di Denpasar, Berikut Kesaksian Lengkap Wayan Jeger di TKP Tajen
DISABET Ayam Taji Hingga Tewas di Denpasar, Berikut Kesaksian Lengkap Wayan Jeger di TKP Tajen
Penulis: Adrian Amurwonegoro | Editor: Aloisius H Manggol
istimewa
Korban serangan ayam, I Nengah Sudana saat dipulangkan ke kampung halaman Karangasem dari Denpasar. Istimewa/Polresta Denpasar.
Dari timur, ayam dipegang oleh Soma dan barat, ayam dipegang oleh Bikul.
Sedangkan posisi korban berada pojok barat daya dari arena tajen.
Tiba-tiba ayam yang dipegang oleh Soma dari arah timur berontak dan lepas selanjutnya mengejar ayam yang masih dipegang oleh Gede Puja Astika.
Karena takut, Bikul melompat keluar kalangan arena tajen, sedangkan korban yg berada disebelahnya tidak bisa menghindar.
Sore harinya setelah dari pemeriksaan di RS Puri Raharja, pihak keluarga membawa jenazah korban ke kampung halaman Angantelu, Karangasem dengan menggunakan mobil Jenazah BPBD Kota Denpasar. (*)
Berita Terkait: #Berita Denpasar
| Pemkot Denpasar Fokus Normalisasi Antsipiasi Banjir, Kejar Perbaikan Trotoar dan Drainase di 2026 |
|
|---|
| 220 Pohon Terimbas Proyek PUPR Denpasar Sepanjang 2025, Kontraktor Diminta Menyiapkan Bibit Pohon |
|
|---|
| TARGET Perbaikan Trotoar & Drainase di 2026, Pemkot Denpasar Fokus Normalisasi karena Ancaman Banjir |
|
|---|
| IMBAS Proyek PUPR Selama 2025, 220 Pohon Kena Dampak! Kontraktor Diminta Menyiapkan Bibit Pohon |
|
|---|
| Kontraktor Diminta Siapkan Bibit Pohon, Seusai 220 Pohon Terimbas Proyek PUPR Denpasar di Tahun 2025 |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/bali/foto/bank/originals/tajen-maut-di-Denpasar.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.