TOPIK
PMI Asal Bali Pulang dari Ukraina
-
Lima Pekerja Migran Indonesia (PMI) asal Kabupaten Karangasem yang mengadu nasib ke Ukraina kembali ke tempat tinggal dengan keadaan selamat.
-
Perempuan asal Banjar Puseh, Desa Angantaka, Abiansemal Badung itu pun merasa takut ketika dirinya mendengar suara ledakan
-
"Suami bekerja di kapal yang berlabuh di negara Singapura. Sedangkan saya melalui agensi disalurkan ke Ukraina sebagai terapis spa," jelasnya
-
Kepala Dinas Ketenagakerjaan Buleleng, Komang Sumertajaya pada Selasa (8/3/2022) mengatakan, sejatinya ada 10 PMI asal Buleleng yang telah dipulangkan
-
Desak Made Yuni, salah satu Pekerja Migran Indonesia (PMI) telah pulang dengan selamat dari Kiev, Ukraina ke Bangli, Bali.
-
Lima hari lamanya, ratusan Warga Negara Indonesia (WNI) mengungsi di Kantor Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) di Ukraina.
-
Ni Kadek Evi Oktaviani akhirnya bisa berkumpul dengan orangtuanya di Banjar Lebih Duur Kaja, Desa Lebih, Kecamatan/Kabupaten Gianyar, Bali.