Hari Raya Galungan

Sidak Pangan Galungan, BBPOM Denpasar Temukan Produk Mengandung Formalin

Jelang hari raya Galungan dan Kuningan, Balai Besar Pengawas Obat dan Makan (BBPOM) mengadakan pengawasan produk

Istimewa
SIDAK - Jelang hari raya Galungan dan Kuningan, Balai Besar Pengawas Obat dan Makan (BBPOM) mengadakan sidak produk makanan olahan di Pasar Kreneng, Senin 17 November 2025. 

Pihaknya juga akan menghimbau pedagang untuk menghentikan penjualan produk pangan yang positif bahan berbahaya.

"Kita belum ada perintah untuk melakukan penyitaan, tapi kami himbau pedagang untuk menghentikan edaran produk yang mengandung bahan berbahaya," terangnya. 

Dia mengakui, pedagang sering membandel dan main kucing-kucingan. Tapi dia mengaku akan terus melakukan pengawasan produk pangan yang mengandung bahan berbahaya. (*)

 

Berita lainnya di BBPOM

Sumber: Tribun Bali
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved