Berita Bali

Mr Terimakasih Terancam TPPU Dugaan Penipuan Investasi Properti di Bali, 29 WNA Alami Rugi Rp80 M 

Pria yang akrab dikenal sebagai Mr. Terimakasih itu, tersandung kasus setelah total 29 WNA melapor, merugi hampir sekitar Rp80 miliar

Penulis: Adrian Amurwonegoro | Editor: Ady Sucipto
Istimewa/Direktorat Siber Polda Bali
PROPERTI - Lahan Vila di Kawasan Pantai Balian Tabanan yang belum ada pembangunan dengan terlapor Sergei Domogatskii.  

Keputusan menaikkan kasus ke tahap penyidikan ini membuka pintu bagi penyidik untuk segera melakukan pemanggilan terhadap terlapor, Sergei Domogatskii.

“Karena kasus ini sudah resmi naik sidik, dalam waktu dekat penyidik segera akan melakukan pemanggilan terhadap terlapor untuk dimintai keterangan lebih lanjut," pungkas AKBP Ranefli.

Polda Bali mengimbau supaya warga asing dan domestik, yang merasa menjadi korban untuk segera melapor. Polda Bali fokus terhadap penanganan kasus ini, untuk menjaga iklim investasi di Bali. (zae)

 

 

Sumber: Tribun Bali
Halaman 4/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved