Kendaraan Parkir di Trotoar Pantai Kuta

VIRAL! Parkir di Trotoar Sepanjang Jalan Pantai Kuta Bali, Satpol PP Badung Ingatkan Sanksi Tipiring

Viral sejumlah kendaraan parkir di atas trotoar Pantai Kuta, Badung Bali ditertibkan pihak Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP).

Editor: I Putu Juniadhy Eka Putra
HO / Satpol PP Badung
Tim gabungan dari Satpol PP Badung, Polsek Kuta, Dishub Badung dan Lembaga Pemberdayaan Masyarakat (LPM) Kelurahan Kuta melakukan sidak terhadap kendaraan-kendaraan yang parkir di atas trotoar di sepanjang Jalan Pantai Kuta pada Sabtu 16 September 2023. 

Tidak hanya terhadap sepeda motor dilarang parkir diatas trotoar di sepanjang jalan pantai kuta, kendaraan roda empat atau mobil juga dilarang parkir di bahu jalan sepanjang jalan pantai kuta karena mengakibatkan kemacetan dan juga melanggar.

“Termasuk untuk mobil juga kita tindak nanti karena sudah ada rambu-rambu larangan parkir itu. Tadi dapat satu di derek langsung oleh dinas perhubungan nanti akan dikenakan sanksi administratif,” kata Putu Adnyana.

(*)

 

Sumber: Tribun Bali
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved