TOPIK
Melarat di Pulau Surga
-
Nengah Wage (43) seringkali terlihat mondar mandir di area Rumah Sakit Sanglah, Denpasar, Bali, sembari menawarkan ponsel miliknya.
-
Satu diantara sekian penyebabnya adalah karena faktor genetik dan kekurangan gizi.
-
Dari 300 KK yang ada, beberapa KK yang sebelumnya diusulkan masuk buku merah ternyata tidak lolos survei dari tim survei kabupaten.
-
“Kulitnya kayak plastik bening terus lama-lama mengkerut ketika baru lahir,” ucapnya.
-
Keluarga Tunas tinggal di gubuk berukuran 5x3 meter dengan temboknya pecah. Di gubuk itu hanya terdapat satu kamar.Tanah yang ditempati bukan miliknya
-
Adi selalu menghindar ketika ada sinar matahari. Pada saat-saat tertentu kulitnya merasa perih dan terasa gatal.
-
Dari program yang dicanangkan di APBD induk 2016, sebagian besar masih tersebar di wilayah Buleleng dan Karangasem.
-
Jika mendapatkan pekerjaan serabutan, rata-rata Wir menerima upah Rp 80 ribu per hari. Sedangkan Wahyuni mendapatkan Rp 30 ribu sebagai upah mengalap
-
Tumor tersebut disinyalir sebabkan badan di bagian kanannya menjadi tidak bisa digerakkan.
-
Terkadang ia tertawa dan tersenyum mendengarkan obrolan yang berada disekitarnya meskipun ia tak dapat bicara.
-
Mata Ni Ketut Srining (65) berkaca-kaca ketika menyaksikan mertuanya, Ni Nyoman Janten (100)
-
Mengenakan kaus tanpa lengan dan tanpa mengenakan celana, ia tampak asyik memakan singkong rebus.
-
"Kita langsung cek kesehatannya, setelah kita cek beliau sehat kok," jelasnya.
-
Zahra (80) sontak menangis sembari saat Tribun Bali mengunjungi rumahnya RT I Lingkungan/Kelurahan Kampung, Singaraja, Buleleng, Minggu (18/10/2015).
-
Titib mengaku hingga sekarang belum mendapatkan bantuan, baik bantuan berupa kesehatan, kebutuhan pokok, apalagi bedah rumah.
-
Bau tak sedap yang berasal dari tumpukan sampah juga seringkali menusuk hidung.
-
Ia menumpang di rumah adiknya, Hamilah yang juga sudah renta. Muhayah akan dimasukkan ke dalam daftar tunggu program Asistensi Lanjut Usia Telantar
-
Jika bosan di dalam kamar, ia keluar melalui pintu yang sengaja dilubangi di bawahnya dengan berjalan ngesot.
-
Lihatlah FOTO kondisi jembatan penghubung dua desa di Buleleng ini. Warga kerap terjatuh dari atas jembatan ini.
-
Dinas PU Buleleng tegak tidak akan memberikan bantuan kepada warga untuk memperbaiki jembatan tersebut. Silakan BACA alasannya di sini.
-
Hingga kini Kerti hanya memiliki Artawan, anak satu-satunya di rumah yang memiliki keterbelakangan mental. Malam hari rumah ini hanya diterangi damar
-
"Persentase rokok juga tinggi, sekitar 5 persen. Ini mengakibatkan di daerah pedesaan tidak ada alokasi khusus untuk pendidikan,” kata Kepala BPS Bali
-
Selain soal angka kemiskinan, Provinsi Bali saat ini menduduki peringkat ke-13 Harapan Lama Sekolah di Indonesia.
-
Kondisi ruang Dayu Nadi mirip gudang sangat mengenaskan. Ia sehari-hari hanya bergerak di atas kasur kumal dipenuhi baju kotor.
-
Bahkan, ada sepatunya yang sampai keluar bagian dalam tapi tetap dipakai ke sekolah.
-
Persentase penduduk miskin Bali yang terdeteksi hingga Maret 2015, lebih banyak berada di wilayah pedesaan dibandingkan perkotaan.
-
Setiap malam, mereka tidur beralas tanah yang hanya dilapisi terpal, tidak terkecuali anaknya yang masih bayi.
-
"Sangat prihatin melihat warga ada yang seperti ini. Kami akan prioritaskan untuk mendapat bedah rumah 2016," ujarnya, (7/9/2015).
-
“Biar saja di sini, tidur di rumah orang lain, nanti saya tiba-tiba meninggal bagaimana? Biar saja di sini,” katanya. Ia butuh bantuan bedah rumah
-
"Maan pis ngadep katik sate, nto ane bliange bass, tahu ajak tempe. Yen gelem san, mare je nyak ngidih"